Month: July 2023

Malam Penganugerahan Apresiasi Kota Layak Anak, Kota Tarakan Bertahan Predikat Pratama

Malam Penganugerahan Apresiasi Kota Layak Anak, Kota Tarakan Bertahan Predikat Pratama Tarakan-Dalam rangka penghargaaan Kota Layak Anak 2023, Kota Tarakaan dinobatkan menjadi Kota Layak Anak menyanding predikat Pratama pada Sabtu (22/07/2023). Pembimbing Kemasyarakatan Adipta Yudha mewakili Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Tarakan menghadiri acara yang berlangsung di Ruang rapat Wali Kota Tarakan. Wali Kota Tarakan, …

Malam Penganugerahan Apresiasi Kota Layak Anak, Kota Tarakan Bertahan Predikat Pratama Read More »

Penuhi Hak WBP, PK Bapas Tarakan Hadiri Sidang TPP di Lapas Tarakan

Penuhi Hak WBP, PK Bapas Tarakan Hadiri Sidang TPP di Lapas Tarakan Tarakan-Pembimbing Kemasyarakatan (PK) Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Tarakan mengikuti Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan (TPP) terhadap 11 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) pada Jumat (21/07/2023) yang bertempat di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tarakan. Sidang TPP untuk pengajuan hak Integrasi Pembebasan Bersyarat (PB) dihadiri …

Penuhi Hak WBP, PK Bapas Tarakan Hadiri Sidang TPP di Lapas Tarakan Read More »

Bapas Tarakan Gandeng PPNI untuk Bimbingan Kepribadian “Meningkatkan Kesadaran Kesehatan Mental dan Fisik Klien Bapas Tarakan”

Bapas Tarakan Gandeng PPNI untuk Bimbingan Kepribadian “Meningkatkan Kesadaran Kesehatan Mental dan Fisik Klien Bapas Tarakan” Tarakan-Dalam rangka melaksanakan tugas pembimbingan, Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Tarakan selenggarakan bimbingan bertema “Meningkatkan Kesadaran Kesehatan Mental dan Fisik Klien Bapas Tarakan”, pada Senin (17/07/2023) dan Selasa (18/07/2023), yang bertempat di aula Bapas. Setelah dilaksanakan pembukaan oleh Plh …

Bapas Tarakan Gandeng PPNI untuk Bimbingan Kepribadian “Meningkatkan Kesadaran Kesehatan Mental dan Fisik Klien Bapas Tarakan” Read More »

Peduli Kesehatan Mental dan Fisik Klien, Bapas Tarakan Selenggarakan Bimbingan Kepribadian

Peduli Kesehatan Mental dan Fisik Klien, Bapas Tarakan Selenggarakan Bimbingan Kepribadian Tarakan – Wujudkan komitmen fungsi Balai Pemasyarakatan (Bapas) yaitu pembimbingan dan pendampingan, Bapas Kelas II Tarakan baru saja menggelar kegiatan kepribadian bertema “Meningkatkan Kesadaran Kesehatan Mental dan Fisik Klien Bapas Tarakan” pada Senin – Selasa (17 – 18/07/2023). Acara ini berlangsung dalam dua hari …

Peduli Kesehatan Mental dan Fisik Klien, Bapas Tarakan Selenggarakan Bimbingan Kepribadian Read More »

Peringati Hari Anak Nasional, Ditjenpas Adakan Seminar Motivasi Family Support “Orangtua Bahagia Anak Ceria”

Peringati Hari Anak Nasional, Ditjenpas Adakan Seminar Motivasi Family Support “Orangtua Bahagia Anak Ceria” Tarakan-Dalam rangka Hari Mendengar PBB dan Hari Anak Nasional, Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) adakan Seminar Motivasi Family Support bertema “Orangtua Bahagia Anak Ceria” pada Selasa (18/07/2023). Acara yang dibuka oleh oleh Direktur Jenderal Pemasyarakatan, …

Peringati Hari Anak Nasional, Ditjenpas Adakan Seminar Motivasi Family Support “Orangtua Bahagia Anak Ceria” Read More »

RAIH PRESTASI, KANWIL KEMENKUMHAM KALTIM PERINGKAT PERTAMA KINERJA PENGAMANAN BMN TERBAIK

RAIH PRESTASI, KANWIL KEMENKUMHAM KALTIM PERINGKAT PERTAMA KINERJA PENGAMANAN BMN TERBAIK JAKARTA – Kembali menorehkan prestasi, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kanwil Kemenkumham) Kalimantan Timur berhasil meraih peringkat pertama dalam pengamanan Barang Milik Negara (BMN) di satuan kerja (satker) Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Tanjung Redeb. Penghargaan yang diterima langsung oleh Kepala Kantor …

RAIH PRESTASI, KANWIL KEMENKUMHAM KALTIM PERINGKAT PERTAMA KINERJA PENGAMANAN BMN TERBAIK Read More »

Bapas Tarakan Ikuti Sosialisasi LDCC Awards Tahun 2023

Bapas Tarakan Ikuti Sosialisasi LDCC Awards Tahun 2023 Tarakan – Dalam rangka melaksanakan tugas pembinaan hukum nasional melalui pengelolaan dokumen dan informasi hukum serta penyebarluasannya sebagai pelaksanaan literasi hukum kepada masyarakat, Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) selenggarakan Legal Development Content Creator (LDCC) Awards. LDCC Awards merupakan perlombaan terbuka bagi publik yang akan terselenggara lewat TikTok. …

Bapas Tarakan Ikuti Sosialisasi LDCC Awards Tahun 2023 Read More »

Upayakan Kepentingan Terbaik bagi Anak, PK Bapas Laksanakan Litmas dan Upaya Diversi

Upayakan Kepentingan Terbaik bagi Anak, PK Bapas Laksanakan Litmas dan Upaya Diversi Tarakan – Dalam rangka mewujudkan kepentingan terbaik bagi Anak, Pembimbing Kemasyarakatan (PK) Bapas Tarakan upayakan Diversi perkara Lalu Lintas pada Senin (10/07/2023). Bertempat di Polres Bulungan, Suwandi, mengupayakan tercapainya penyelesaian perkara di luar pengadilan. Suwandi berharap terjadi mufakat antara korban dan Anak pelaku. …

Upayakan Kepentingan Terbaik bagi Anak, PK Bapas Laksanakan Litmas dan Upaya Diversi Read More »

Tingkatkan Pengelolaan Akuntabel, KPK Serahkan Barang Rampasan Negara melalui Penetapan Status Penggunaan (PSP) pada Kemenkumham

Tingkatkan Pengelolaan Akuntabel, KPK Serahkan Barang Rampasan Negara melalui Penetapan Status Penggunaan (PSP) pada Kemenkumham Tarakan-Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Tarakan baru saja mengikuti kegiatan “Serah Terima Barang Rampasan Negara melalui Penetapan Status Penggunaan (PSP) dari KPK kepada Kemenkumham”, pada Rabu (12/07/2023) secara virtual. Acara yang berlangsung di Bandung ini menghadirkan Menteri Hukum dan Hak …

Tingkatkan Pengelolaan Akuntabel, KPK Serahkan Barang Rampasan Negara melalui Penetapan Status Penggunaan (PSP) pada Kemenkumham Read More »

Keren, Produk Tradisional Khas Indonesia Bisa Jadi Merek Internasional

Keren, Produk Tradisional Khas Indonesia Bisa Jadi Merek Internasional Berita mengembirakan datang dari Jenewa, Swiss. Pemerintah Indonesia membuka peluang bagi barang dan jasa khas atau tradisional Indonesia untuk didaftarkan sebagai merek internasional. Hal itu disampaikan oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Andap Budhi Revianto, Senin (10/07/2023). “Saya mendapat informasi yang menggembirakan dari …

Keren, Produk Tradisional Khas Indonesia Bisa Jadi Merek Internasional Read More »