Bapas Tarakan Ikuti Zoom Meeting Rapat Koordinasi Penetapan Pos Bapas Seluruh Bapas Indonesia
Bapas Tarakan Ikuti Zoom Meeting Rapat Koordinasi Penetapan Pos Bapas Seluruh Bapas Indonesia Tarakan-Kepala Balai Pemasyarakatan Kelas II Tarakan, Rita Ribawati, didampingi Pejabat struktural, JFT, JFU dan peserta magang program Kemnaker Bapas, baru saja mengikuti kegiatan Zoom Meeting Penetapan Pos Bapas Seluruh Bapas Indonesia, pada Selasa (30/12/2025). Kegiatan Zoom ini merupakan bagian dari upaya Direktorat …










